Berita - Arsip 2019

Selasa, 23 Juli 2019 berita
Yayasan Dharma Bakti Lestari bekerja sama dengan Media Group dan Universitas Islam Nahdlatul Ulama (Unisnu) Jepara mengadakan acara bertajuk Media Group Goes to Campus di Aula Perpustakaan Unisnu, Jepara.
Minggu, 21 Juli 2019 berita
Masih ingat dengan pepatah “Membaca adalah jendela dunia”, nampaknya kata-kata ini memang benar adanya. Membaca memberikan banyak keuntungan, mulai dari mendapat pengetahuan, memperbaiki memori, melatih keterampilan berpikir analitis, meningkatkan konsentrasi hingga mengurangi stres.
Sabtu, 20 Juli 2019 berita
Mengharapkan sesuatu secara cepat dan instan ini bisa dikatakan sebagai mentalitas jalan pintas. Lalu seperti apa fenomena ini menghampiri sebagian anak muda di Indonesia?
Rabu, 17 Juli 2019 berita
Perkenalan saya dengan Bpk. Surya Paloh – Pak SP, demikian kami sering menyebutnya – bermula di tahun 1992 – ketika saya bergabung di Harian Media Indonesia. Namun intensitas komunikasi rutin baru dimulai pada tahun 1995, bersamaan dengan kepindahan kantor Harian Media Indonesia dari Gondangdia Lama ke Kedoya sekaligus peresmian percetakan.
Selasa, 16 Juli 2019 berita
Guna meningkatkan kerjasama dua negara, Media Group News, UA Media Group Korea dan Bimantara Citra sepakat untuk menandatangani kerjasama pengembangan konten kreatif antara Indonesia dan Korea Selatan.
Kamis, 11 Juli 2019 berita
Yayasan Darma Bhakti Lestari menggandeng Universitas Islam Nahdlatul Ulama (Unisnu) Jepara, Jawa Tengah untuk mendirikan Pusat Kajian Ratu Kalinyamat di Unisnu. Langkah ini menyusul usaha Yayasan Darma Bhakti Lestari bersama masyarakat Jepara yang mengusulkan gelar pahlawan nasional kepada pemerintah.
Rabu, 10 Juli 2019 sahabat lestari, berita
Relawan Sahabat Lestari memberikan penyuluhan mengenai gerakan periksa payudara sendiri (SADARI) di Balai Desa Demangan, Kecamatan Kudus Kota, Kabupaten Kudus hari ini Rabu (10/7/2019).
Rabu, 10 Juli 2019 berita
Media Group menyerahkan donasi untuk pembangunan Rumah Sakit Indonesia di jalur Gaza, Palestina Utara. Ali Sadikin, selaku Ketua Yayasan Media Group secara simbolis menyerahkan bantuan sebesar Rp6,5 milyar kepada Ketua Presidium Medical Emergency Rescue Committee (MER-C) Sarbini Abdul Murad.
Senin, 08 Juli 2019 berita
Keluarga besar Partai NasDem Jawa Tengah mengadakan halalbihalal dan silaturahmi yang berlangsung di Kantor DPW Partai NasDem Jawa Tengah Jl Madukoro Semarang, Jateng, Minggu (7/7).
Kamis, 27 Juni 2019 berita
Masa muda di era ini memang penuh dengan tantangan yang berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya. Adanya Globalisasi juga menjadi salah satu faktor yang menentukan perkembangan zaman yang pesat.