Berita - Arsip 2019

Senin, 07 Januari 2019 berita
Badan Rescue NasDem hari ini, Senin (7/1), mengakhiri masa tugasnya membantu korban tsunami Selat Sunda di wilayah Pandeglang, Banten. Selama melakukan masa bakti menangani kesehatan korban bencana, setidaknya tercatat tim Emergency Medical Team (EMT) Badan Rescue NasDem (BRND) telah menangani 1.022 pasien dari berbagai kalangan usia.
Senin, 07 Januari 2019 berita
KEPUTUSAN Komisi Pemilihan Umum (KPU) untuk memberikan pertanyaan kepada dua pasangan calon seminggu jelang debat capres/cawapres pada 17 Januari nanti dinilai tak akan berpengaruh banyak pada kualitas perdebatan. Debat pertama diyakini akan tetap sengit.
Senin, 07 Januari 2019 perspektif
Berbagai jenis virus dan bakteri mudah berkembang biak di musim hujan. Penularan penyakit pun umumnya lebih cepat terjadi selama musim ini. Karenanya penting sekali menjaga imunitas tubuh tetap kuat agar terhindar dari berbagai penyakit.
Senin, 07 Januari 2019 perspektif
Mendaki gunung kini menjadi olahraga dan kegiatan rekreasi yang makin populer di Indonesia. Jika dulu naik gunung identik dengan kegiatan ekstrakurikuler mahasiswa, sekarang banyak agen-agen perjalanan yang menawarkan paket mendaki gunung untuk kelompok atau keluarga.
Senin, 07 Januari 2019 berita
Partai NasDem menilai dana desa dan dana kelurahan yang bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) merupakan bagian dari kepedulian pemerintah untuk membangun Indonesia menjadi lebih maju.
Senin, 07 Januari 2019 berita
INDONESIA akhirnya secara resmi jadi Anggota Tidak Tetap Dewan Keamanan (DK) Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB). Peresmian keanggotaan Indonesia diselenggarakan dengan memancangkan bendera Indonesia di markas PBB di New York, Amerika Serikat, Rabu (02/1).
Senin, 07 Januari 2019 berita
Caleg Partai NasDem yang juga berprofesi sebagai artis, Nafa Urbach (38) konsisten menaruh perhatiannya terhadap tingginya kasus perundungan (bullying) terhadap anak.
Senin, 07 Januari 2019 berita
Pemimpin Redaksi Metro TV Don Bosco Selamun menggoreskan sepenggal sajak yang berusaha meringkas seperti apa wajah almarhum dalam kenangan keluarga besar Media Group.
Senin, 07 Januari 2019 berita
KABAR duka datang dari dunia jurnalistik. Jurnalis Metro TV, Rifai Pamone, meninggal dunia pada hari Jumat (28/12) pagi di Kendari, Sulawesi Tenggara.
Senin, 07 Januari 2019 berita
Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh mengungkapkan pintu Partai NasDem terbuka lebar bagi mantan Gubernur Nusa Tenggara Barat Zainul Majdi atau yang akrab disapa dengan Tuan Guru Bajang (TGB).